Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2018
" Mahkluk x " Karya : Indrawan Nagasus Sudah ada 5 tahun terakhir ini aku sangat sibuk, sampai hari ini pun aku juga masih mencari-cari info tentangnya. Semakin waktu berjalan, berita tentang mahluk itu makin sering tersebar di sosmed. Ini bukan pekerjaan utamaku sebenarnya, tapi entah kenapa aku sangat tertarik dengan sosok mahluk ini. Sebagian besar orang menakutinya, ada yang karena wujudnya, ada juga yang karena kebengisannya. Setiap pulang kerja, ataupun waktu luang ditempat kerja, aku selalu browsing dan mengumpulkan berbagai info dari manapun termasuk perpustakaan. Semua berita dan informasi itu sampai memenuhi kamarku dan laptopku. Untungnya beberapa bulan terakhir ini aku dibantu oleh seseorang. Nama dia Ayana, dia bukan temanku sekantor. Kebetulan aku bertemu dia di objek wisata, dimana objek wisata itu terdapat relief yang menceritakan mahluk yang aku cari dan pelajari selama ini. Ya, karena aku dan dia satu tujuan, maka kami langsung cocok dan akra...